Text
SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO GASASEN BERBASIS WEB BERKONSEP CRM
Pengolahan data penjualan di toko GASASEN masih bersifat manual ,dan itu menyulitkan penjual dalam mengelola data-data penjualan.dan juga sulit bagi pelanggan untuk mengetahui info produk yang di tawarkan, karena pelanggan harus dating langsung ke toko GASASEN ,maka dari itu di perlukan sebuah Sistem Informasi Penjualan yang berbasis Web.
Penggunaan teknologi informasi berbasis web ini diharapkan mampu memberikan informasi produk baru dengan cepat kepada pelanggan dan membantu bagian pemasaran dalam melakukan penawaran produk serta pengolahan data penjualan maupun pembuatan laporan, karena sistem berbasis web ini menggunakan Bahasa pemprograman PHP dan basis data MySQL. Aplikas yang dihasilkan yakni dapat melakukan proses penambahan,pengurangan,penghapusan, dan pencetakan laporan .
UNDA000025 | SI.2018 PRA s | Tersedia | |
UNDA007207 | SI.2018 PRA s | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain